FPOK UPI – Universitas Pendidikan Indonesia sumbang medali pada ajang bergengsi Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua Tahun 2021. Sumbangsih prestasi atlet dan official UPI sebagai Kontingen Jawa Barat sebanyak 73 medali dengan capaian 23 medali emas, 20 medali perak serta 30 medali perunggu. Secara nasional Kontingen Jawa Barat meraih prestasi dengan meraih 353 medali dengan capaian 133 medali emas, 105 medali perak dan 115 medali perunggu. Keberhasilan pencapaian prestasi UPI tersebut menjadi faktor penting bagi kontingen Jawa Barat dalam mempertahankan posisi Juara Umum. Selain itu terdapat 1 mahasiswa UPI juga berhasil meraih prestasi medali emas dari tim kontingen Papua.
Rektor UPI Prof. Dr. M. Solehuddin, M.Pd., MA beserta keluarga besar UPI menyampaikan apresiasi dan penghargaan yang tinggi kepada para mahasiswa sebagai atlet serta para dosen dan tenaga kependidikan sebagai tim official atas keberhasilnya meraih prestasi dan ikut berkontribusi menyumbangkan medali emas, perak dan perunggu bagi kontingen Jawa Barat, Kontingen Papua serta kontingen lainya pada laga PON XX Papua Tahun 2021.
Kontingen UPI yang tergabung dalam kontingen Jawa Barat terdiri dari tenaga dosen dan tenaga kependidikan sebagai official yang berperan menjadi manajer, koordinator pelatih, pelatih, technical delegate, wasit, koordinator pemenangan, tim pemenangan, satgas pon, panwasrah, wasit, serta asisten/secretariat table. Sedangkan mahasiswa sebagai atlet terdiri dari mahasiswa pada jenjang Sarjana (S1) pada Fakultas Pendidikan Olaharaga dan Kesehatan (FPOK), UPI Kampus Sumedang dan UPI Kampus Cibiru serta mahasiswa pada jenjang Magister (S2) Pendidikan Olaharaga (S2) serta Magister (S2) Pendidikan Teknologi Kejuruan (PTK) Sekolah Pascasarjana UPI. Selain peran tenaga dosen, tenaga kependidikan dan mahasiswa, para alumni FPOK juga turut berkontribusi meraih prestasi berbagai medali pada ajang pekan olahraga bergengsi ditingkat nasional tersebut.
Jumlah keseluruhan atlet dari Universitas Pendidikan Indonesia sebanyak 140 orang. Secara rinci jumlah atlet mahasiswa jenjang Sarjana (S1) dan Magister (S2) sebagai atlet yang terlibat dan berpartisipasi pada Pekan Olahraga Nasional XX 2021 sebanyak 78 orang. Sebaran atlit mahasiswa dari Universitas Pendidikan Indonesia yaitu 3 mahasiswa dari program studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pendidikan Jasmani, 2 mahasiswa dari Program Studi Ilmu Keolahragaan, 8 mahasiswa dari Program Studi Kepelatihan Fisik Olaharaga, 12 mahasiswa dari Program Studi Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, 34 mahasiswa dari Pendidikan Kepelatihan Olahraga, 15 mahasiswa dari Program Studi Magister (S2) Pendidikan Olahraga, 1 mahasiswa dari Program Studi Magister (S2) Pendidikan Teknologi Kejuruan (PTK), 3 mahasiswa UPI Kampus Sumedang serta 1 mahasiswa UPI Kampus Cibiru. Jumlah atlet dari alumni FPOK sebanyak 59 orang serta jumlah tenaga dosen sebanyak 17 orang dan tenaga kependidikan 3 orang yang berperan sebagai sebagai official.
Berikut atlet UPI sebagai Kontingen Jawa Barat pada laga Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua Tahun 2021.
- Afifatur Rofidiyah, S2 PTK, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Candra Juli Prawesti, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Hockey Indoor
- Annisa Shopiani, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Dayung – Rowing
- Hamdian Rachmat Mubarok, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Gulat
- Putri Desiyanti Azhara, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Tarung Derajat
- Starlet Viersa Utami, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Polo Air
- Eka Setiawati, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Gulat
- Verlanta, S2- Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Fanni Fauziah, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Senam Ritmik
- Rani Emiliana Sabatini, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Tiara Arta Garthia, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Judo
- Dewi Atiya, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Gulat
- Muhammad alfiana, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Hockey Indoor
- Mohammad Anjas Julio, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Putri Dwi Merdekawati, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Lia Apriliani, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Eka Yulianto, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Pencak Silat
- Astry Khairunnisa, S2-Pendidikan Olahraga, Cabang Olahraga Sepak Takraw
- Muhamad Hamid Firdaus, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Polo Air
- Mohamad Ageng Krismanto, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Dayung-Rowing
- Peri Budiawan, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Gulat
- Daud Rundi, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Aerosport- Gantolle
- Azka Fauzan Ramdhani, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Muhammad Alwi Irhash, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Polo Air
- M. Iqbal Jaelani Al-Qusyaeri, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Anggar
- Leoda Lundy Winona, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Anggar
- Yokison Kogoya, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Muhammad Habib Irfani, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Baseball
- Toni Sutisna, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Dayung-Rowing
- Rosna Kuntari, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Bola Voli Pantai
- Amartya Dwi Laraswati, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Softball
- Aenah Aeliyah Purbaningrum, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Polo Air
- Ratih Dwi Oktaviani, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Dayung-TBR
- Rashif Amila Yaqin, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Renang-Akuatik
- Muhamad Laudio Apryandika Bambang, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Rugby
- Ria Ristiani, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Sepakbola
- Amarissa Fadiah Khairana, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Selam
- Orin Adin Drajat, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Rugby
- Oktab Dewa Devana Taurik, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Selam
- Huda Nur Adilah, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Tarung Derajat
- Adinda Kusumah Ningrum, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Renang-Akuatik
- Yesi Vieryna Anggraeni Kana A.P., S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Senam Artistik
- Aldy Ramdhani, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Polo Air
- Indra Hidayat, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Dayung- Canoeing
- Salma Maulani, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Hockey Outdoor
- Rachma Agestiandi, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Polo Air
- Aqila Aulia Ramadani, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Taekwondo
- Muhammad Rizal Muzaqir, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Tenis Lapangan
- Rendi Setia Maulana, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Dayung-Rowing
- Nadar Rizky Faisal, S1-Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Cabang Olahraga Karate
- Ihsan Ariesda Solihin, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang OlahragaAnggar
- Supriatna, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Hockey Outdoor
- Lispa, S1- Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Hockey Outdoor
- Cep Riri Irawan, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Senam Artistik
- Rifqi Harits Taufiqurahman, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Dayung-Rowing
- Lutfi Abdul Hakim, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Hockey Indoor
- Sukarma, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Rugby
- Triana Putri Amelia, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Senam Ritmik
- Tasya Aulia Rahma, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Softball
- Marselina, S1- Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Shani Maharani Kurniawan, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Rugby
- Fany Fadilah Azzahra, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Rugby
- Hesti Saputri, S1- Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Cahaya Kardiana, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Rizka Aulia Putu Syahida, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Cricket
- Nadia Izati Natasya, S1-Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, Cabang Olahraga Dayung – Rowing
- Wildan, S1-Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pendidikan Jasmani, Cabang Olahraga Hockey Outdoor
- Rafiq Wijdan Yasir, S1-Kepelatihan Fisik Olahraga, Cabang Olahraga Dayung-Rowing
- Salma Falya Niluh Heryadie, S1-Kepelatihan Fisik Olahraga, Cabang Olahraga Sepatu Roda
- Muhammad Alfi Kusuma, S1-Kepelatihan Fisik Olahraga, Cabang Olahraga Taekwondo
- Hendro Gunawan, S1-Kepelatihan Fisik Olahraga, Cabang Olahraga Taekwondo
- Anggi Widiarti, S1-Kepelatihan Fisik Olahraga, Cabang Olahraga Dayung-Rowing
- Fathiyya Luh Nik Heryadie, S1-Kepelatihan Fisik Olahraga, Cabang Olahraga Sepatu Roda
- Rafli Fauzan Arafah, S1-Ilmu Keolahragaan, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Widia Fujiyanti, S1-Ilmu Keolahragaan, Cabang Olahraga Panjat Tebing
- Dewi Purwanti, S1-Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pendidikan Jasmani, Cabang Olahraga Dayung-Rowing
- Rahma Dwi Aulia, S1-Pendidikan Guru Sekolah Dasar Pendidikan Jasmani, Cabang Olahraga Hockey Indoor
- Yan Yan Herdiana, UPI Kampus Sumedang, Cabang Olahraga Rugby
- Ari Fauzan Akbar, UPI Kampus Sumedang, Cabang Olahraga Rugby
- Hind, UPI Kampus Sumedang, Cabang Olahraga Rugby
- Shafira Avianti, UPI Kampus Cibiru, Cabang Olahraga Hockey Indoor
- Dita Afriadi, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Anggar
- Hendro, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Atletik
- Umar Wira, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Atletik
- Adi Susanto, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Baseball
- Andospa Aldo Saputra, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Baseball
- Heri haeruman, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Baseball
- Claudia Finka, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Feri Fadilah, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Fitra Agung Aditya Pratama, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Moch Phasa Nurfauzan, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Nafil Alfaizar Adam, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Ria Astuti, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Bola Tangan
- Edwin Ginanjar Rudiana, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Dayung-Rowing
- Ferdiansyah, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Dayung – Rowing
- Firdausi Nurul Hakim, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Dayung-Rowing
- Syifa Lisdiana,Alumni FPOK, Cabang Olahraga Dayung – Rowing
- Ujang Hasbulloh, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Dayung – Rowing
- Avienda Intan Safitri, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Dayung- Canoeing
- Fajriah Nurbayan, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Dayung- TBR
- Rio Akbar Bahari, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Gulat
- Ade Zaenal Mustopa, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hocket Outdoor
- Alianza Ladelmi, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hocket Outdoor
- Aulia Akbar Al- Ardh, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hocket Outdoor
- Bena Cahya Wibawa, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hocket Outdoor
- Cecep Rahman, Alumni FPOK, Hocket Outdoor
- Evi Sugiharti Hartini, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hocket Outdoor
- Mega Indah Novianty, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hocket Outdoor
- Sabani Rahmatulloh, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hocket Outdoor
- Waldi Nurhamjah, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hocket Outdoor
- Ai Melis Kusmiati, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hockey Indoor
- Fajar Jaelani Nugraha, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hockey Indoor
- Patmawati, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hockey Indoor
- Raisa Martika Tamara, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hockey Indoor
- Revo Priliandro, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hockey Indoor
- Siti Anisa, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Hockey Indoor
- Anastasia Amadea, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Kempo
- Annisa Septiani, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Kempo
- Danis Muharmi, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Pencak Silat
- Made Agung Dwicahya Arsana Putra, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Polo Air
- Mochamad Rafi Alfariz, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Polo Air
- Upiet Sarimanah, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Polo Air
- I Putu Bayu Ardhya Satrio, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Selam
- Citra Maulani Febriana, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Senam Aerobik
- Muhammad Ghifari Ibnu kamal, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Senam Artistik
- Muhammad Rizqi Darmaparayana Gunawan, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Sepakbola
- Syahviar Amril Jadid, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Sepakbola
- Diah Tri Lestari, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Sepakbola
- Diyana Herliana, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Sepakbola
- Een Sumarni, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Sepakbola
- Rsida Yulianti, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Sepakbola
- Siti Latipah Nurul Inayah, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Sepakbola
- Agung Mulyadi, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Sepakbola
- Innandya Asyifa Rahmaniar, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Softball
- Nurul Vicka Dwi Julianty, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Softball
- Qisty Hardianti, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Softball
- Widia Bernati, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Softball
- Teshya Tiara Ariany, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Taekwondo
- Ridha Fauziah, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Tarung Derajat
- Selviah Pratiwi, Alumni FPOK, Cabang Olahraga Wushu
Berikut tim official UPI sebagai Kontingen Jawa Barat pada laga Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua Tahun 2021.
- Dr. R. Boyke Mulyana, M.Pd.
- Mustika Fitri, M.Pd. Ph.D
- Dr. H. Mulyana, M.Pd.
- Dr. Sucipto, M.Kes., AIFO
- Dr. Nina Sutresna, M.Pd.
- Dr. Eka Nugraha, M.Kes., AIFO.
- Dr. H. Dede Rohmat Nurjaya, M.Pd.
- Dr. H. Yunyun Yudiana, M.Pd.
- Dr. Jajat D. K. N., M.Kes., AIFO
- Dr. Surdiniaty Ugelta, M.Kes. AIFO
- Dr. Ucup Yusuf, M.Kes. AIFO
- Dr. Yusuf Hidayat, M.Si.
- Tri Martini, M.Pd.
- Salman, M.Pd
- Agus Gumilar, S.Si., M.Pd.
- Angga M. Syahid, M.Pd.
- Antonius Kalikawe M. Pd
- Bambang Erawan, M.Pd.
- Dito Dwi Cahyo
- Eko Sumartojo
- Irfan Benizar Lesmana
- Mohammad Ghalib Fikhrin
- Nur Ani Gunawan
- Otep Baskara
- Teti Perawati
- Yayan Hartayan
- Yudo Geri Martikar
- Yusuf Jamaludin
Sumber: Humas UPI – https://berita.upi.edu/upi-sumbang-23-medali-emas-20-medali-perak-serta-30-medali-perunggu-pada-pon-xx-papua-2021/